Cara daftar email gmail di hp android - Irfan Blog

Cara daftar email gmail di hp android

Cara daftar email gmail di Hp android

Cara daftar email gmail di hp android

Nah kali ini admin irfan blog akan share tutorial cara daftar email gmail di hp android. Simak baik baik tutorial yang saya sajikan dibawah ini

Pengertian gmail

Gmail merupakan salah satu surat elektronik atau email yang disediakan oleh google agar mempermudah dalam mengirim pesan elektronik. Banyak penyedia pesan elektronik atau email yang lainnya, seperti yahoo dan lain lain. Kita bisa mengirim pesan maupun file di email secara online dan gratis tanpa dipungut biaya. Sampai sekarang banyak sekali pengguna gmail ada jutaan orang dan perusahaa  menggunakan gmail. 

Cara daftar email gmail di hp android

• Daftar terlebih dahulu di sini
• Akan ada tampilan registrasi seperti dibawah ini
Cara daftar email gmail di hp android


Cara daftar email gmail di hp android
• Isi kolom tersebut sebagai berikut
  1. Nama : kolom pertama diisi nama kalian
  2. Nama pengguna/alamat email : silahkan isi sesuai keinginan anda sebagai contoh saya isi dengan "irfanblog0" tanpa spasi. Jika alamat email anda tidak tersedia atau telah digunakan silahkan ambil dikolom "tersedia" yang ada dibawah kolom.
  3. Buat sandi : buat katasandi anda dengan min 8 karakter, bisa huruf dan nomor
  4. Konfirmasi sandi anda : masukan kembali sandi yang telah anda masukan di kolom buat sandi.
  5. Tanggal lahir : diisi sesuai tanggal lahir anda, jika anda terlalu muda atau lahir ditahun 2003+ anda bisa mengganti tahun saja
  6. Gender : masukan jenis kelamin anda
  7. Ponsel : masukan nomor handphone anda sesuai dengan negara, kalau indonesia depannya +62. harus nomor aktif
  8. Alamat email anda saat ini : bisa anda kosongkan
  9. Lokasi : pilih negaramu
• jika sudah mengisi semuanya lalu tekan langkah berikutnya
• setelah klik berikutnya, kita akan melihat halaman persetujuan dari gmail

• scrool kebawah sampai ada tulisan saya setuju, lalu klik "saya setuju"
• setelah klik, akan ada tampilan verifikasi seperti berikut
• biarkan "pilih pesan teks" agar lebih mudah
• setelah itu, lalu tunggu sms dari google yang berisi pin verifikasi biasanya 6 digit
• masukan kodenya dikolom
• setelah memasukan kode dikolom maka akan tampilan selamat datang, berarti akun anda telah dibuat

• klik lanjutkan dan selamat akun gmail anda telah dibuat.
• untuk memudahkan anda berkirim pesan, anda bisa download aplikasi gmail di playstore dan appstore

Mungkin cukup sekian dari postingan irfan blog tentang cara daftar gmail di hp android. Semoga bermanfaat, jika kurang jelas silahkan berkomentar nanti akan insyaallah saya jawab satu persatu. Salam dari admin irfan blog
Wassalamu'alaikum wr wb

Postingan terkait:

2 Tanggapan untuk "Cara daftar email gmail di hp android"

  1. keuntungan daftar dari android sama dari webnya langsung apa ya gan?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Menurut saya tidak ada perbedaan antara diweb dan diandroid, tergantung selera masing masing aja

      Delete